Cara Membuat Scroll Bar di Blog

Scrollbar adalah ruang tempat untuk sebuah teks atau gambar yang bisa Anda pasang untuk menghemat tempat blog Anda. Scrollbar bisa Anda letakkan pada sidebar blog Anda misalnya untuk kolom link partner atau kolom untuk artikel tertentu. Scrollbar itu yang bisa digeser ke bawah dan atasBagaimana cara membuatnya ? ikuti turial singkat dibawah ini :

Pertama kali tentunya anda Login dulu fe Blog lalu menuju dimana akan ditempatkan Scrollbar anda. Dalam mode HTML masukkan script dibawah ini :


<div style='padding: 5px; overflow: auto; width: auto; height:250px;border:1px solid #000000'>
Letakan tulisan atau gambar anda disini
</div>

Keterangan:
Tulisan ditulis pada mode Compose/Rich Text, sedangkan Kode di Tulis pada mode Edit HTML.
Heigh 250 px adalah tinggi scrollbar, anda bisa sesuaikan sesuai yang anda inginkan.

Demikianlah cara membuat scrollbar di blogspot dengan mudah, Mudah-mudahan bermanfaat dan.
Salam Blogger ..!
.

Posting Komentar

0 Komentar